Minggu, 31 Mei 2020
Selamat Hari Tanpa Tembakau Sedunia
11.54
STIKES Yayasan RS Dr Soetomo mendukung sepenuhnya gerakan "STOP ROKOK SEKARANG JUGA".
Yang ngaku peduli kesehatan apalagi mahasiswa kesehatan, gak pakai mikir lagi PASTI dukung gerakan ini.
Ayo Sayangi Diri Anda dan Keluarga Anda.
Sabtu, 30 Mei 2020
Sosialisasi Tugas Akhir Dengan Pendekatan Literature Review
18.05
Prodi Administrasi Rumah Sakit STIKES Yayasan RS Dr Soetomo menyelenggarakan "Sosialisasi Tugas Akhir Dengan Pendekatan Literature Review".
Sosialisasi ini WAJIB diikuti bagi Mahasiswa Tingkat akhir.
Insyaa Allah akan diadakan Senin 1 JUNI 2020 pukul 10.00 WIB, via zoom meeting. Jangan lupa ya... Catet mulai dari sekarang.
Selasa, 19 Mei 2020
Pengumaman Terkait Pelayanan Legalisir Akreditasi, Ijazah Dan Transkrip
10.05
PENGUMUMAN LAYANAN LEGALISIR AKREDITASI
PENGUMUMAN LAYANAN LEGALISIR IJAZAH DAN TRANSKRIP
Langganan:
Postingan (Atom)
Popular Posts
-
Prodi S1 Administrasi Rumah Sakit (ARS) baru saja mendapatkan sertifikat akreditasi terbaru dari Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Ke...
-
Tutorial Pembelajaran Daring
-
Untuk Surat Pendirian APIKES Pena Husada bisa dapat dengan mendatangi Kampus STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo Surat Keterangan Akreditas...
-
Akreditasi Perguruan Tinggi (Aktif) Download Akreditasi Perguruan Tingg i PRODI D3 Rekam Medik & Informasi Kesehatan (Aktif) ...
-
Identitas 1. STIKES Yayasan RS. Dr. Soetomo adalah milik Yayasan Rumah Sakit Dr. Soetomo Surabaya. 2. STIKES Yayasan RS. Dr. S...
-
Kementrian Riset Dan Pendidikan Tinggi Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah VII Memberikan Anugrah Kepada STIKES Yayasan RS Dr. Soetom...
-
Praktik Kerja Lapangan (PKL) 3 Prodi D3 Rekam Medis dan Informasi Kesehatan telah selesai dilaksanakan pada tanggal 21 Desember 2020 - 09 ...
-
Health Professionals' Readiness | Strategies to Face the Challenges of Digital Health Transformation Rekam Medis Elektronik (RME) ...
-
Seru kan seminar nya? Pasti seru dong✨ Jangan khawatir bagi yang ingin mereview materi tiap narasumber webinar "Kodifikasi Kasus C...
-
STIKES Yayasan RS Dr. Soetomo memperluas kerjasama luar negeri, yaitu dengan Universidad De Manila Philipina. Ruang lingkup kerjasama di b...